SELAMAT DATANG DI WEBSITE SMP NEGERI 2 SAMBONG, KAB. BLORA, JAWA TENGAH

Senin, 13 Juli 2020

PENGGUNAAN HOPE/WISH/CONGRATULATIONS


PENGGUNAAN  WISH DAN HOPE

HOPE digunakan untuk menunjukkan keinginan di masa depan , kamu ingin dan akan melakukannya. Hope dapat diikuti oleh semua tenses.Jika terdapat dua subject berbeda dalam satu kalimat , hope diikuti oleh semua klausa.
Contoh :
We hope that they will come .
( kami berharap bahwa mereka akan dating ). Kenyataan yang sebenarnya  bahwa mereka tidak datang.
I hope that she will like these flowers.
( Saya berharap bahwa dia akan suka bunga – bunga ini. Kenyataan yang sebenarnya dia tidak suka bunga – bunga ini

WISH digunakan untuk mengidentifikasi sesuatu yang tidak terjadi / atau tidak akan terjadi.
Contoh :
We wish that they could come ( Kami berharap bahwa mereka dapat / bias dating ) Kenyataannya mereka tidak datang.
I wish that I had enough time to finish my article.
 ( Saya berharap bahwa  saya mempunyai cukup waktu untuk menyelesaikan artikelku.  Kenyataan yang
Sebenarnya bahwa saya  tidak mempunyai cukup waktu untuk menyelesaikan artikelku

CONGRATULATION
CONGRATULATION  digunakan di saat kita ingin menyampaikan ucapan selamat dan kata yang diucapkan adalah “ Congratulation “
Congratulations  on your graduation ! ( Selamat atas kelulusannya ! )
Congratulations on the promotion !

PERHATIKAN CONTOH DI DALAM PERCAKAPAN ( ATTENTION , THERE ARE SOME EXAMPLES  ABOUT HOPE , WISH AND CONGRATULATION )
1.     1.DANIEL    : Congratulations on being the champion of the class,Lina ! I hope you will be the winner of the school’s             competition, too.
LINA       : Thanks.I hope so,too

2.     2.Mrs. Rani : Prepare your best for the competition, will you ? I hope you win the first prize,too.
                     Good Luck.
Fani            : I hope so too,Ma’am. Yes,I’ll do my best.
3.   
  3.      3.Budi            : Lina , I’m happy for you.Congratulations ! I hope you win the first prize in the
                    School’s competition.
Lina            : Thank you.Wish me luck.
Budi          : Of course. Good luck !

Make a group. And a group is three or four students.And then, do the exercises based on situations. ( You can use the using of hope/wish  and congratulations ).
pelajari di buku paket hal 1 s.d 15. Dan kerjakan hal 14 s.d 15.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar